Kemandirian

Posted on Februari 22, 2008. Filed under: EKONOMI |

Seorang pemuda yang memulai usaha dagang di sebuah desanya,pemuda yang penuh semangat,penuh kreatifitas mencoba mensiasati usaha dagang di desanya.menurut pemuda itu usaha dagang di desa harus punya modal 2 bahkan sampai 3 kali lipat modal,menurutnya usaha dagang di desa kebanyakan di kridit ( di utang ).model di kridit lebih banyak peminatnya ketimbang tunai ( cash ),masyarakat desa menyukai model kridit mungkin pembayarannya di rasa lebih ringan,tapi kalau di hitung secara managemen dengan cara kridit malah jatuhnya lebih mahal.

Pemuda itu mengutarakan jika di kriditkan keuntungan bisa mencapai 40% sampai 70%,tapi resikonya ya harus keliling setiap seminggu sekali dan sabar menghadapi konsumen jika ada yang agak susah pembayarannya.

Tak jarang pemuda itu menghadapi konsumen yang susah pembayarannya,bahkan sampai sampai pemuda itu kehilangan kesabaran dan membiarkan begitu saja ( merelakan ) itulah kelemahannya.

Sampai kapankah pemuda itu bertahan dalam usaha kreditnya…….?pemuda itu tidak menyerah begitu saja,hingga pada suatu hari dia datang ke rumah,dia ngajak aku ngobrol dan minta pendapat,usaha apa lagi yang harus di lakoni…….sayapun sadar yang namanya usaha di desa itu tigak mudah dan tidak gampang,dan akhirnya akupun ngasih saran kepadanya,aku menyarankan supaya dia mencoba usaha dagang kolontong di sebuah tempat,menurutku tempat itu lumayan setrategis untuk di bangun kios ( warung ).di samping tempatnya yang setrategis juga daya saingannya belum ada.

Mungkin usaha itu bukan yang pertama dan yang ke dua,tapi pemuda itu sudah beberapa kali mencoba berbagai usaha.tadinya dia juga merantau di bandung,mungkin karena sudah lelah merantau atau merasa tidak ada perubahan ekonomi di perantauannya atau bagaimana aku kurang tau,yang jelas dia sekarang menjalankan usaha dagang di desa penuh dengan semangat.

Setelah beberapa waktu akupun mampir ke kiosnya,ya……………lumayan maju usahanya,yang tadinya cuma terisi beberapa barang saja sekarang sudah mulai keliatan ramai barang dagangannya.

Semoga saja dia tidak mengalami kebosana dalam usahanya,dan cepat dapet pendamping hidupnya,…he he he he he he he ……………………………………

Liked it here?
Why not try sites on the blogroll...